Keadilan, Demokrasi dan HAM dalam Perspektif Pentakosta

Andreas Sese Sunarko

Abstract


Justice, democracy and human right are crucial instruments of a modern country where the implementation should consider the equity and run together as unity.  Modern country that is able to implement those instruments consistenly will become a souvereint authority, gain economically prosperity and have a humanly dignity. However, in the real practice of those instruments, a dichotomy occured with arguing about Western and Eastern democracy.  Due to the unsolved differentiation problems for the practice of democracy, there are some chlases in law enforcement, which bring a negative impact such asa human right violation. Despite of the existence of many concepts of justice, democracy and human right, the author are intending to analyse from another persepective, Pentacostal perspective. This analysis aims to a fresh point of view that will bring a positive impact for the implementation of justice, democracy and human rights.


Abstrak: Keadilan, Demokrasi dan HAM adalah merupakan instrumen-instrumen penting dari sebuah negara modern, dimana dalam pelaksanaannya secara ideal harus berjalan bersama-sama dan tidak boleh berjalan secara parsial.a  Negara modern yang mampu menjalankan instrumen-instrumen ini secara konsisten akan menjadi negara yang berwibawa secara kedaulatan dan sejahtera secara ekonomi dan bermartabat dari sisi kemanusiaan. Dalam prakteknya seringkali terjadi benturan-benturan kepentingan dari para pemangku pentingan yang pada akhirnya membuat kurang efektifnya penegakan hukum yang melahirkan ketidakadilan dan ketidakadilan ini berimplikasi pada terjadinya pelanggaran HAM. Terlepas dari adanya banyak konsep tentang Keadilan, Demokrasi dan HAM maka penulis akan mengkajinya dalam perspektif yang berbeda yaitu dari perspektif Pentakosta. Harapannya adalah dari perspektif Pentakosta ini nantinya akan memberikan dampak bagi pelaksanaan Keadilan, Demokrasi dan HAM secara universal.



Full Text:

PDF

References


Cipto. Pendidikan Kewarganegaraan, Yogyakarta: LP3UMY, 2002

Darmaputera, Eka Pergulatan dan Kehadiran Kristen di Indonesia, Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2001

Effendi, H.A. Masyhur. Hak Azasi Manusia dalam Hukum Nasional dan Internasional, Bogor : Ghalia Indonesia, 1993

Hanggoro, Wisnu Tri (editor), Bunga Rampai Pancasila, Yogyakarta: Taman Pustaka Kristen, 1986

Senduk, H.L. Iman Kristen, Jakarta: Yayasan Bethel, t.th.

Supriantoko. Pendidikan Kewarganegaraan, (Jakarta: Penaku), 2008 , 125

Syarbani, H. Syahrial, Pendidikan Pancasila , (Bogor : Ghalia Indonesia), 2011

Tim Nasional Dosen Pendidkan Kewarganegaraan, Pendidikan Kewarganegaraan, Bandung : Alfa Beta, 2011

Ubdailah, A. Pendidikan Kewarganegaraan (Civic Education), Demokrasi, HAM dan Masyakat Madani. Jakarta:IAIN, Jakarta Press, 2000

https://www.zonereferensi.com diunduh 17 Juni 2019

https://www.ensiklopediasli.blogspot.com diunduh 17 Juni 201

gurupguruppkn.com , diunduh 17 Juni 2019




DOI: https://doi.org/10.52104/harvester.v4i1.7

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

HARVESTER telah terindeks pada situs: